TY - JOUR
T1 - Terapi Komplementer Yoga Membantu Mengatasi Fatigue Pasien Kanker Payudara
AU - Waluyo, Agung
PY - 2021/6/8
Y1 - 2021/6/8
N2 - Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah yoga dapat mengurangi kelelahan yang dialami pasien kanker, khususnya kanker payudara. Metode penelitian menggunakan pencarian sumber pustaka yang dilakukan secara online menggunakan basis data seperti Sage, Pubmed dan Springer dengan kata kunci yang telah ditentukan. Penelusuran literatur dibatasi dalam tahun 2017 hingga 2020 dalam Bahasa Inggris. Hasil yang didapatkan adalah 6 artikel penelitian yang dianalisis. Hasil penelitian menunjukan bahwa yoga dianggap dapat membantu mengatasi rasa kelelahan pada pasien kanker payudara setelah menjalani terapi pengobatan. Simpulan, latihan yoga dapat menurunkan kelelahan dan meningkatkan kualitas hidup pasien kanker payudara, sehingga dalam proses pengobatan dapat lebih maksimal.
AB - Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah yoga dapat mengurangi kelelahan yang dialami pasien kanker, khususnya kanker payudara. Metode penelitian menggunakan pencarian sumber pustaka yang dilakukan secara online menggunakan basis data seperti Sage, Pubmed dan Springer dengan kata kunci yang telah ditentukan. Penelusuran literatur dibatasi dalam tahun 2017 hingga 2020 dalam Bahasa Inggris. Hasil yang didapatkan adalah 6 artikel penelitian yang dianalisis. Hasil penelitian menunjukan bahwa yoga dianggap dapat membantu mengatasi rasa kelelahan pada pasien kanker payudara setelah menjalani terapi pengobatan. Simpulan, latihan yoga dapat menurunkan kelelahan dan meningkatkan kualitas hidup pasien kanker payudara, sehingga dalam proses pengobatan dapat lebih maksimal.
UR - https://journal.ipm2kpe.or.id/index.php/JOTING/article/view/2218
U2 - 10.31539/joting.v3i1.2218
DO - 10.31539/joting.v3i1.2218
M3 - Literature review
SN - 2684-8988
VL - 3
SP - 296
EP - 302
JO - Journal of Telenursing (Joting)
JF - Journal of Telenursing (Joting)
IS - 1
ER -