TY - JOUR
T1 - Manajemen Nonfarmakologis dalam Mengurangi Resiko Konstipasi pada Pasien Ortopedi
AU - Elvina, Elvina
AU - Masfuri, Masfuri
AU - Kariasa, I Made
PY - 2023/5/30
Y1 - 2023/5/30
N2 - Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi hasil penelitian yang telah dipublikasi terkait manajemen nonfarmakologis untuk mengurangi keluhan konstipasi pada pasien ortopedi. Metode penelitian yang digunakan adalah Systematic Review yang dilakukan melalui strategi pencarian pada 9 database elektronik dengan kata kunci (orthopedic patient OR orthopedic patient) AND (non-pharmacological management OR non-pharmacological therapy) AND (constipation OR obstipation). Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat berbagai manajemen nonfarmakologis yang digunakan untuk mengatasi dan mencegah keparahan konstipasi pada pasien ortopedi diantaranya intervensi mengunyah permen karet, abdominal massage, akupresur, hidroterapi, biofeedback therapy, dan intervensi keperawatan berbasis keterlibatan aktif pasien dalam perawatan. Berbagai strategi nonfarmakologis yang digunakan untuk mengatasi konstipasi pada pasien ortopedi dan belum dapat dipastikan strategi yang terbaik untuk mengatasi konstipasi pada pasien ortopedi akibat bervariasinya instrumen yang digunakan dan perbedaan karakteristik sampelmasing-masing penelitian Artikel terpilih dilakukan penilaian kualitasnya dengan panduan Critical Appraisal Skill Programme (CASP). 6 artikel yang direview diperoleh rentang pasien yang diberikan intervensi nonfarmakoligis adalah ≥ 18 tahun. Instrumen untuk mengukur kejadian dan tingkat keparahan konstipasi adalah Constipation Assesment Score, ROME III, Bristoll Scale, skala ukur Rasmusen, Constipation Score Method dan Constipation Risk Assessment Scale. Simpulan, beberapa terapi nonfarmakologis dapat diterapkan kepada pasien ortopedi agar keluhan konstipasi mereka menjadi menurun,sehingga dapat mengurangi dampak hospitalisasi pada pasien dan meningkatkan kualitashidup.
AB - Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi hasil penelitian yang telah dipublikasi terkait manajemen nonfarmakologis untuk mengurangi keluhan konstipasi pada pasien ortopedi. Metode penelitian yang digunakan adalah Systematic Review yang dilakukan melalui strategi pencarian pada 9 database elektronik dengan kata kunci (orthopedic patient OR orthopedic patient) AND (non-pharmacological management OR non-pharmacological therapy) AND (constipation OR obstipation). Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat berbagai manajemen nonfarmakologis yang digunakan untuk mengatasi dan mencegah keparahan konstipasi pada pasien ortopedi diantaranya intervensi mengunyah permen karet, abdominal massage, akupresur, hidroterapi, biofeedback therapy, dan intervensi keperawatan berbasis keterlibatan aktif pasien dalam perawatan. Berbagai strategi nonfarmakologis yang digunakan untuk mengatasi konstipasi pada pasien ortopedi dan belum dapat dipastikan strategi yang terbaik untuk mengatasi konstipasi pada pasien ortopedi akibat bervariasinya instrumen yang digunakan dan perbedaan karakteristik sampelmasing-masing penelitian Artikel terpilih dilakukan penilaian kualitasnya dengan panduan Critical Appraisal Skill Programme (CASP). 6 artikel yang direview diperoleh rentang pasien yang diberikan intervensi nonfarmakoligis adalah ≥ 18 tahun. Instrumen untuk mengukur kejadian dan tingkat keparahan konstipasi adalah Constipation Assesment Score, ROME III, Bristoll Scale, skala ukur Rasmusen, Constipation Score Method dan Constipation Risk Assessment Scale. Simpulan, beberapa terapi nonfarmakologis dapat diterapkan kepada pasien ortopedi agar keluhan konstipasi mereka menjadi menurun,sehingga dapat mengurangi dampak hospitalisasi pada pasien dan meningkatkan kualitashidup.
KW - Konstipasi
KW - Ortopedi
KW - Terapi Nonfarmakologis
UR - https://journal.ipm2kpe.or.id/index.php/JKS/article/view/5756
U2 - 10.31539/jks.v6i2.5756
DO - 10.31539/jks.v6i2.5756
M3 - Literature review
SN - 2597-7482
VL - 6
SP - 1672
EP - 1682
JO - Jurnal Keperawatan Silampari
JF - Jurnal Keperawatan Silampari
IS - 2
ER -