Pilpres 2019 dan SDGs

Press/Media

Period1 Nov 2018

Media contributions

1

Media contributions

  • TitlePilpres 2019 dan SDGs
    Degree of recognitionNational
    Media name/outletkompas
    Media typeWeb
    Country/TerritoryIndonesia
    Date1/11/18
    DescriptionSejak ditetapkan dalam Sidang Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa melalui Resolusi 25, September 2015, telah banyak inisiatif yang dilakukan Pemerintah Indonesia untuk mewujudkan Tujuan Pembangunan Berkelanjutan atau lebih dikenal dengan Agenda 2030.

    Presiden Joko Widodo telah pula menerbitkan Peraturan Presiden Nomor 59 Tahun 2017 tentang Pelaksanaan Pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs). Agenda 2030 ini meski sangat ambisius tetapi memberikan panduan jalan secara detail mengenai apa dan bagaimana target pembangunan nasional harus dicapai.

    PersonsEko Prasojo